Wednesday, July 23, 2008

Management Trainee Di Orang Tua

Orang Tua
Alamat: Jl. Palmerah Barat No. 9 - Gelora Jakarta Pusat 10270
Indonesia

Deskripsi Perusahaan:
For more than half a century, we have been in the business of
processing natural ingredients and turning them into quality food
products that have become the choice of consumers. We started with
health drinks that were traditionally mixed using natural
ingredients. As time passes, our product variety has continued to
expand, while the processing has become more modern, practical and
efficient. We keep enriching our heritage, which has long been known
for its effectiveness, and we have been safeguarding its
originality. We are in the business of fulfilling the needs of the
consumers and making contribution to the general welfare of the
people. Therefore we have always strived to build and expand our
business, enhance the quality of our products and services so that
we can meet the needs of the consumers of today and tomorrow.

Lowongan Kerja:Management Trainee

Deskripsi Pekerjaan
Minimal S1 dari Fakultas Manajemen, Teknik (Industri, Elektro,
Mesin, Kimia dan Sipil), Teknologi Pangan, Teknik Informatika,
Farmasi, Akuntansi.
IPK minimal 3.50 atau diatas 3.00 dengan Prestasi Akademis.
Single, usia antara 22-25 tahun.
Mampu mengoperasikan Komputer.
Memiliki kemampuan Bahasa Inggris (lisan maupun tulisan).
Sehat jasmani dan rohani.
Memiliki kemampuan kepemimpinan, komunikasi, dan hubungan
interpersonal yang baik.
Memiliki motivasi, ketangguhan, persistensi serta memiliki keinginan
untuk belajar dan berkembang.
Bersedia ditempatkan di setiap lokasi perusahaan Orang Tua Group
(JaBoDeTaBek)
Bersedia mengikuti setiap program pelatihan yang diadakan di setiap
lokasi perusahaan Orang Tua Group (JaBoDeTaBek).

Details
Tanggal Tayang: 07/22/2008
Pendidikan: Associate Degree - Fresh/Entry Level (0-2 years)
Lokasi: Indonesia
Status Pekerjaan: Permanent Position
Gaji yang ditawarkan:
Tanggal Penutupan: 07/30/2008